Banjir di PRINGSEWU, LAMPUNG, 22-03-2023

756

Informasi Awal Banjir di 1 Kecamatan, PRINGSEWU, LAMPUNG | 22-03-2023

Informasi Awal Pusat Krisis Kesehatan terhadap bencana Banjir yang terjadi di 1 kecamatan, yaitu Gading Rejo, PRINGSEWU, LAMPUNG pada tanggal 22-03-2023.

Pada hari Rabu tanggal 22 Maret 2023 sekira Pukul 02.00 WIB Dini Hari. Curah Hujan dengan intensitas yang tinggi dan mengakibatkan kurang lebih 250 rumah dan areal persawahan 10 Ha tergenang. B. Kronologis : Pada hari Rabu tanggal 22 Maret 2023 sekitar pukul 02.00 WIB dini hari, di Pekon Parerejo Rt.9,10,11,12, 13 Kecamatan Gadingrejo Kabupaten Pringsewu telah terjadi Banjir diakibatkan intensitas hujan yang tinggi dan mengakibatkan menggenangi rumah kurang lebih 250 Rumah dan Areal Persawahan kurang lebih sekitar 10 Ha yang ditanami padi yang hampir panen. b. Adapun ketinggian air yang menggenangi Rumah bervariasi antara 50 Cm - 60 cm saat kejadian.. c. Wilayah Pekon Parerejo yang terdampak: - Pekon Parerejo, Rt, 09,10,11,12,13 C. Kerugian : a. Jiwa : Nihil b. Material : Tanaman Padi +- 10 ha. c. Total kerugian di tafsir +- 125 juta D. Tindakan yang dilakukan : a. Turunkan team Klaster ke lokasi b. melakukan pemeriksaan kesehatan masyarakat terdampak c. Berkoordinasi dengan pihak terkait d. Menurunkan team serveylance. E. Situasi sampai saat ini : Air yang menggenangi Rumah warga di wilayah Pekon Parerejo Kec. Gadingrejo berangsur surut, untuk cuaca saat ini Cerah, Warga, Aparat Pekon, Satgas BPBD Pringsewu, Tagana Pringsewu, tetap bersiaga. F. Faskes terdampak ; tidak ada Kajian sementara : 1. Tidak ada Pengungsian. 2. Belum diperlukan membuka Dapur Umum. 3. Warga membutuhkan peralatan untuk membersihkan bekas Kebanjiran. Demikian laporan awal dolaporkan

Dalam data awal yang diperoleh dari dinas kesehatan setempat berkoordinasi dengan beberapa dinas terkait maka jumlah korban yang dapat diinformasikan adalah sebanyak 0 Orang, terdiri dari 0 orang meninggal, 0 orang hilang, 0 Luka Berat/Rawat Inap , 0 Luka Ringan/Rawat Jalan dan 0 Orang pengungsi.

UPAYA YANG DILAKUKAN

Upaya Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota :

Pemeriksaan Kesehatan warga terdampak

Upaya Dinas Kesehatan Provinsi :



Upaya Dinas Kesehatan Regional :

menurunkan Team Klaster

Upaya Kemenkes :



Info lebih lanjut hubungi,

Instansi : Dinas Kesehatan
Nama Pelapor : yeti atmasari
Jabatan : Yankes rujukan
No. Telpon : 082280641929