Tanah Longsor di BANJARNEGARA, JAWA TENGAH, 13-10-2017

2,879

Tanah Longsor di BANJARNEGARA, JAWA TENGAH, 13-10-2017

Informasi Awal Bencana Tanah Longsor di 1 Kecamatan, BANJARNEGARA, JAWA TENGAH | 13-10-2017

Informasi Awal Pusat Krisis Kesehatan terhadap bencana Tanah Longsor yang terjadi di 1 kecamatan, yaitu Banjarmangu, BANJARNEGARA, JAWA TENGAH pada tanggal 13-10-2017.

• Terjadi Gerakan tanah RT 001, RT 002, & RT 003 RW 001 Dusun Simbang, Desa Sipedang, Kec. Banjarmangu, Kab. Banjarnegara. Retakan tanah sepanjang 150 meter dan terdapat 140 rumah dan 170 KK diwilayah tersebut, 15 rumah rusak sedang dan 2 rusak berat. Upaya yg Pernah Ditempuh Pemerintah, Membangun bendungan kecil di Kali Bandingan TA 2015. Dimaksudkan u membendung gerakan tanah dan mwngelola air bah K Bandingan saat hujan. Pembuatan bronjong di sejumlah titik u menahan laju gerakan Warga diminta senantiasa waspada jika hujan deras melanda. Terutama kaum laki2 untuk senantiasa berjaga, menghiduppkan sistem siaga bencana dgn memanfaatkan kentongan dan speaker masjid, warga dusun Sipedang untuk senantiasa berkoordinasi dgn RT, RW, Kadus, Perangkat, dan Kades terhadap perkembangan gerakan tanah yg ada. Kepada Pemerintah desa diharapkan senantiasa koordinasinya dgn BPBD setempat

Dalam data awal yang diperoleh dari dinas kesehatan setempat berkoordinasi dengan beberapa dinas terkait maka jumlah korban yang dapat diinformasikan adalah sebanyak 0 Orang, terdiri dari 0 orang meninggal, 0 orang hilang, 0 Luka Berat/Rawat Inap , 0 Luka Ringan/Rawat Jalan dan 0 Orang pengungsi.

UPAYA YANG DILAKUKAN

Upaya Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota :

Memberikan yankes kpd korban pergerakan tanah/ tnh longsor Melakukan Pemantauan dan Koordinasi dg LS terkait

Upaya Dinas Kesehatan Provinsi :

Melakukan Koordinasi dg Dinkes Kab Banjarnegara

Upaya Dinas Kesehatan Regional :



Upaya Kemenkes :

Melakukan Pemantauan dan Membuat Laporan

Info lebih lanjut hubungi,

Instansi : BPBD Kab Banjarnegara
Nama Pelapor : Pak Agus
Jabatan : Kasie Kedaruratan dan Logistik
No. Telpon : 08222063474747