Banjir-dan-Tanah-Longsor di GARUT, JAWA-BARAT, 12-10-2020

463

Informasi Awal Banjir-dan-Tanah-Longsor di 5 Kecamatan, GARUT, JAWA-BARAT | 12-10-2020

Informasi Awal Pusat Krisis Kesehatan terhadap bencana Banjir-dan-Tanah-Longsor yang terjadi di 5 kecamatan, yaitu Banjarwangi,Pameungpeuk,Cisompet,Cibalong,Cikelet, GARUT, JAWA-BARAT pada tanggal 12-10-2020.

bat meluapnya air suangai Cipalebuh dan Cikaso Pameungpeuk pada hari Senin, 12 Oktober 2020 Pkl. 04.30 WIB Ø Update : Rabu, 21 Oktober 2020 Pkl. 08.00 WIB Ø Lokasi : · Kec. Pameungpeuk : Ds. Mancagahar, Ds. Mandalakasih, Ds. Jatimulya, Ds. Pameungpeuk, Ds. Sinarbakti, Ds. Bojongkidul, Ds. Paas, Ds. Bojong Kaler · Kec. Cikalet : Ds. Pamalayan, Ds. Cikelet, Ds. Cigadog, Ds. Linggamanik, Ds. Pamalayan · Kec. Cibalong : Ds. Karyamukti, Ds. Karyasari, Ds. Najaten, Ds. Mekarwangi, Ds. Mekarsari, Ds. Sagara, Ds. Mekarmukti · Kec. Banjarwangi : Ds. Talagasari · Kec. Cisompet Ø Korban Jiwa : · 768 KK / 2.684 terdampak banjir dan tanah longsor · 174 KK / 603 jiwa mengungsi Ø Kerugian Materil : · 165 unit Rumah RB · 281 Unit Rumah RS · 694 Unit Rumah RR · 2542 Unit Rumah terendam · 31 Unit Sarana Ibadah RR · 13 Unit Faskes RR · 13 Unit Pendidikan RR · 25 Unit Jembatan RB · 30 titik Jalan RB · 39 Titik TPT RR · 3 Ha sawah gagal panen

Dalam data awal yang diperoleh dari dinas kesehatan setempat berkoordinasi dengan beberapa dinas terkait maka jumlah korban yang dapat diinformasikan adalah sebanyak 603 Orang, terdiri dari 0 orang meninggal, 0 orang hilang, 0 Luka Berat/Rawat Inap , 0 Luka Ringan/Rawat Jalan dan 603 Orang pengungsi.

UPAYA YANG DILAKUKAN

Upaya Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota :

Melakukan Pemantauan dan Koordinasi dg BPBD Kab Garut serta LS terkait

Upaya Dinas Kesehatan Provinsi :

Melakukan Koordinasi dg Dinkes Kab Garut

Upaya Dinas Kesehatan Regional :



Upaya Kemenkes :

Melakukan Pemantauan dan Membuat laporan

Info lebih lanjut hubungi,

Instansi : BPBD Kab. Garut Via WA. (0852-2061-1117) & Imat Staf TD BPBD Kab. Garut Via Tlp. (0813-2064-3200) & Bpk. Daris Ka. Pusdalops BPBD Kab. Garut Via Tlp. (0821-1550-9900
Nama Pelapor :
Jabatan :
No. Telpon :