Informasi Awal Banjir-dan-Tanah-Longsor di 6 Kecamatan, LANDAK, KALIMANTAN-BARAT | 11-09-2020
Informasi Awal Pusat Krisis Kesehatan terhadap bencana Banjir-dan-Tanah-Longsor yang terjadi di 6 kecamatan, yaitu Kuala Behe,Mandor,Mempawah Hulu,Menyuke,Meranti,Ngabang, LANDAK, KALIMANTAN-BARAT pada tanggal 11-09-2020.
Hujan dengan intensitas tinggi sejak Jumat, 11 September 2020 malam hingga subuh menyebabkan meluapnya beberapa sungai di Kab. Landak seperti Sungai
Behe, Sungai Dait, Sungai Landak, Sungai Menyuke & Sungai Meranti Hujan dengan intensitas tinggi sejak Jumat, 11 September 2020 malam
hingga subuh menyebabkan meluapnya beberapa sungai di kab. Landak seperti Sungai
Behe, Sungai Dait, Sungai Landak, Sungai Menyuke & Sungai Meranti
 Korban Jiwa : 2.244 KK terdampak, 8 KK mengungsi di Kec. Meranti, Ds. Meranti &
terdapat korban mengungsi di rumah saudara/tetangga (pendataan)
 Kerugian Materil : ± 1.045 unit rumah terdampak, 6 unit rumah hanyut, 13 unit rumah
(RB), fasum dan fasos tedampak (pendataan) & lahan pertanian terdampak (pendataan).
TMA 80 - 120 cm
Dalam data awal yang diperoleh dari dinas kesehatan setempat berkoordinasi dengan beberapa dinas terkait maka jumlah korban yang dapat diinformasikan adalah sebanyak 32 Orang, terdiri dari 0 orang meninggal, 0 orang hilang, 0 Luka Berat/Rawat Inap , 0 Luka Ringan/Rawat Jalan dan 32 Orang pengungsi.
UPAYA YANG DILAKUKAN
Upaya Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota :
Melakukan Pemantauan dan Koordinasi dg BPBD Kab Landak serta LS terkait
Upaya Dinas Kesehatan Provinsi :
Melakukan Koordinasi dg Dinkes Kab Landak
Upaya Dinas Kesehatan Regional :
Upaya Kemenkes :
Melakukan Pemantauan dan Membuat laporan
Info lebih lanjut hubungi,
Instansi : Kabid KL BPBD Kab. Landak Bpk. Ivan via tlp. 085252517999 & Kalak BPBD Kab. Landak Bpk. Herman Masnur via tlp. 085245688100 & Kasi KL Prov. Kalbar Bpk. Tugiyanto via tlp. 082148526601
Nama Pelapor :
Jabatan :
No. Telpon :
Banjir-dan-Tanah-Longsor di LANDAK, KALIMANTAN-BARAT, 11-09-2020
641