TANAH LONGSOR DI KOTA SAWAH LUNTO PROV. SUMATERA BARAT

420

TANAH LONGSOR DI KOTA SAWAH LUNTO PROV. SUMATERA BARAT

Pada tanggal 31 oktober 2009 pukul 03.00 WIB telah terjadi tanah longsor di Kel. Kubang Silakut Kec. Lembah Segar Kota Sawah Lunto Prov. Sumatera Barat..

Pada tanggal 31 oktober 2009 pukul 03.00 WIB telah terjadi tanah longsor di Kel. Kubang Silakut Kec. Lembah Segar Kota Sawah Lunto Prov. Sumatera Barat.

Tidak terdapat korban dan pengungsian.

Jajaran kesehatan setempat melakukan pemantauan di lokasi bencana.

Saat ini permasalahan kesehatan masih dapat diatasi oleh jajaran kesehatan setempat. Pemantauan tetap dilakukan oleh Dinkes Kota Sawah Lunto, PPK Sub Regional Sumatera Barat dan Pusat Penanggulangan Krisis Depkes.