Pengalaman Mengikuti Assesement oleh Pusat Krisis Kesehatan yang disampaikan oleh Edi Rosdy, M. Kes, berisikan seputar pengalaman mengikuti assesment oleh Pusat Krisis Kesehatan disertai dengan penjabaran mengenai daerah Kab. Muko - Muko, Bengkulu, detail bencana yang sering terjadi di kab. Muko - Muko, serta detail kesiapsiagaan bencana yang dimiliki.