Pertemuan Tindak Lanjut Hasil Penyusunan Kerangka Kerja Emergency Medical Team di Indonesia di Sentul, Bogor

1,306

Workshop TL EMT di Sentul, 19-20 Desember 2016

Pusat Krisis Kesehatan mengadakan pertemuan tindak lanjut Hasil Workshop Penyusunan Kerangka Kerja Emergency Medical Team di Indonesia yang sebelumnya telah diselenggarakan di Balikpapan. Pertemuan ini dilaksanakan di Hotel Harris Sentul pada tanggal 19-20 Desember 2016 dengan peserta berasal dari Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta dan Jawa Barat, Dinas Kesehatan Kab. Cianjur, Karawang, Sukabumi, Garut, Bogor dan Kab. Bogor, sejumlah RSUD dan Puskesmas di Prov. Jawa Barat, jajaran kesehatan di lingkungan TNI/Polri serta lintas program di Kemenkes.

Berikut merupakan portofolio dari Kerangka Kerja EMTs di Indonesia dan Materi Pertemuan yang dapat diunduh (dalam format PDF) :